Keterbukaan informasi yang selama ini digaungkan, memiliki pro kontra di masyarakat. Pasalnya, tidak sedikit informasi yang seharusnya merupakan konsumsi internal pemerintah, bocor ke masyarakat yang akhirnya menimbulkan polemik berkepanjangan.
Daftar Berita • Kategori Sekretaris Daerah
Keterbukaan informasi yang selama ini digaungkan, memiliki pro kontra di masyarakat. Pasalnya, tidak sedikit informasi yang seharusnya merupakan konsumsi internal pemerintah, bocor ke masyarakat yang akhirnya menimbulkan polemik berkepanjangan.
Pemerintah Kabupaten Cirebon terus memperbaiki sistem pemerintahan, khususnya meminimalisir penyalahgunaan transaksi manual dalam pembayaran maupun penerimaan daerah. Oleh karena itu, digelar Rakor Optimalisasi PAD melalui Elektronifikasi Transaksi Pemda Menuju Cirebon Digital Tahun 2022-2024 guna m
Pelaksanaan kebijakan penyederhanaan birokrasi itu, merupakan amanat Presiden. Ini sebagai salah satu langkah dalam pelaksanaan reformasi birokrasi, guna mewujudkan tata kelola pemerintahan yang efektif dan efisien. Demikian dikatakan Sekda Kabupaten Cirebon, Rahmat Sutrisno.
Dalam rangka mendukung agenda pemerintah terkait 'Program Satu Data', Diskominfo akhirnya melakukan launching Satu Data. Data ini nantinya akan bersinergis dengan data yang dimiliki Badan Pusat Statistik (BPS). Satu Data sangat penting dilakukan.